Lihatlah Ini
Lihatlah Ini
RAGAM DAERAH

Kades Duduria: Dana Desa untuk Membangun Desa

×

Kades Duduria: Dana Desa untuk Membangun Desa

Sebarkan artikel ini

Konsel_Sultra, (faktahukum.co.id) – Memprioritaskan dalam realisasi Anggaran Dana Desa untuk membangun desa menuju masyarakat sejahtera, inilah yang dilakukan oleh Pemeritah Desa Duduria, Kecamatan Ranomeeto Kabupaten Konawe Selatan (Konsel) Provinsi Sulawesi Tenggara,”Membangun dan terus berbenah untuk masyarakat,”kata Maemuna, Kades Duduria, Sabtu, (26 /01/19).

“Terus berkembang dan berbenah, pasalnya Desa itu harus berhasil membangun fasilitas umum secara merata bagi masyarakat setempat, sejumlah pembangunan insfrakstruktur hampir merata di tiap Desa,”ungkap Kades.

↓↓ Gulir untuk Melanjutkan ↓↓
Pasang Iklan Disini

Ketua TPK Desa Duduria Iwan Setiono, menjelaskan Bahkan, program Dana Desa (DD) pembangunan rumah tidak layak huni (RTLH) 5 unit,jalan produksi panjang 246 Meter Dusun lV berhasil di rampungkan hanya dengan Dana Desa (DD) 2018,”Tedasnya.

BACA JUGA :   Dapat Promosi Jabatan di Mabes TNI AD, Dandim 1013/Mtw Pamit ke Wartawan

Kepala Desa Duduria Maemuna menuturkan,”Tercapaianya tidak dilakukan secara sendiri saja, melainkan atau melibatkan berbagai elemen sehingga, Pemerintah Desa pun berhasil,”jelasnya.

Ia menegaskan,”Semua ini berkat kerja sama antara masyarakat dengan pemerintah Desa,”kata Maemuna saat di temui di kediamanya oleh awak media.

Ia juga menyampaikan ucapan terimakasih,”Selain kerja sama elemen masyarakat dia juga berterimakasi kepada pemerintah pusat, provinsi, dan daerah yang telah menggelontarkan dana ke desanya,”tutupnya. (Edison)

Faktahukum on Google News